Buat MDI Parent / Form Menu pada VB. Net

Posted by YOUR IT SOLUTION

< data-ad-client="ca-pub-3890975320167131" data-ad-slot="8978403605"/ins>

Dalam setiap aplikasi pastinya ada sebuah From utama sebagai MDI parent untuk Form yang lainnya. Dan untuk memanggil form lainnya anda juga membutuhkan tools MenuStrip. Kali ini saya akan mencoba untuk membantu teman yang belum tau cara untuk membuat sebuah MDIform yang akan menjadi parent dari form lainnya. Langsung saja kita bahas cara untuk membuatnya adalah sebagai berikut:
  1. Buka aplikasi vb. net anda
  2. Klik New Project
  3. Buat sebuah WindowsApplication
  4. Buat dua buah Form dan MenuStrip pada Form1
  5. Ubah Properties From1 : IsMdiContainer = True
    MDIForm

    Add Form

  6. Buat 1 buah item pada MenuStrip dan beri nama yang anda inginkan, dan dibagian bawah item yang anda buat tadi buat satu buah item lagi dengan nama Form2 karena kita akan memanggil Form2 melalui menu item tersebut.
  7. Klik 2 kali pada MenuStrip Form2 yang kita buat tadi dan ketikkan script berikut:

Form2.Show()
Form2.MdiParent = Me

Penjelasan Code:
  1. From2.Show() : Memberikan perintah untuk menampilkan Form2
  2. Form2.MdiParent = Me : Menyatakan bahwa Form2 sebagai MDIChild, dan Form1 adalah MDIParent
 Sesuaikan script dengan nama Form yang ingin anda buat. Semoga membantu ^^.

Related Post



Anonymous said...

kok gk mau ya, mdichildnya muncul tp hilang lg

Unknown said...

bisa lebih detail lg?
yang jadi mdichildnya form2

Unknown said...

Terimakasih gan, tutorialnya sangat mambantu.

Post a Comment